mata

Mata,
Aku menyukai mataku dan membencinya di beberapa kondisi. Aku memiliki mata yang dapat melihat secara luas. Seringkali ini menguntungkan dan menyenangkan untukku. Aku jadi tahu jika ada temanku yang diam diam mengambil minumanku atau mengambil barangku untuk dia sembunyikan.

Namun sayangnya dengan mata yang sama aku dapat meliaht orang yang kubenci biarpun aku menunduk sekalipun. Aku tidak bisa tidak melihat, kecuali aku benar benar menutup mataku. Disaat inilah aku membenci mataku. Kenapa harus seluas itu, mau melihat ke arah mana?

Komentar

Postingan Populer