Malaikat
Pernahkah kamu melihat sesosok malaikat di hidupmu?
aku pernah
dia sangat indah
sangat cantik
malaikat yang sayapnya dipatahkan untuk orang lain terbang
malaikat yang merelakan kebagagiaannya untuk orang lain
aku pernah
dia sangat indah
sangat cantik
malaikat yang sayapnya dipatahkan untuk orang lain terbang
malaikat yang merelakan kebagagiaannya untuk orang lain
Komentar
Posting Komentar